Serka Abdul Hakim Jadikan Komsos Sebagai Ajang Silaturahmi dengan Warga Binaan

    Serka Abdul Hakim Jadikan Komsos Sebagai Ajang Silaturahmi dengan Warga Binaan
    Aceh Timur - Sebagai sarana silahturahmi serta menjalin hubungan baik dengan warga, Serka Abdul Hakim Babinsa Koramil 20/Pante Bidari Kodim 0104/Aceh Timur lakukan  Komunikasi Sosial (Komsos) bersama masyarakat di Desa Patoh Dua, Kecamatan Pante Bidari, Kabupaten Aceh Timur

    Aceh Timur - Sebagai sarana silahturahmi serta menjalin hubungan baik dengan warga, Serka Abdul Hakim Babinsa Koramil 20/Pante Bidari Kodim 0104/Aceh Timur lakukan  Komunikasi Sosial (Komsos) bersama masyarakat di Desa Patoh Dua, Kecamatan Pante Bidari, Kabupaten Aceh Timur, Rabu (30/03/2022).

    Komunikasi Sosial merupakan salah satu metode pembinaan teritorial yang dilakukan oleh Koramil 20/Ptb dalam hal ini Babinsa sebagai ajang menjalin silaturahmi dan  menciptakan kedekatan yang harmonis dengan warga.

    Dalam kegiatannya Babinsa mengungkapkan sebentar lagi sudah masuk bulan puasa dimana bulan yang sangat dinanti oleh seluruh umat muslim termasuk kita, dengan hal itu kita mengajak warga untuk mempersiapkan segala sesuatunya termasuk lingkungan sekitar dan sarana tempat ibadah.

    "Pada kesempatan kali ini kita bersilaturahmi dengan warga dan membicarakan tentang persiapan warga menjelang bulan suci Ramadhan 1443 H yang tinggal nunggu hari", ujarnya.

    Selanjutnya Babinsa berharap dengan datangnya bulan Ramadhan ini kita lebih tingkatkan ibadah dan tidak lupa akan protokol kesehatan baik dalam kegiatan ibadah dibulan suci Ramadhan maupun saat beraktivitas, imbau Babinsa.

    komsos
    Kusdiyono

    Kusdiyono

    Artikel Sebelumnya

    Serda Syawaluddin Dampingi Warganya Vaksinasi...

    Artikel Berikutnya

    Bantu Angkut Padi Hasil Panen,  Kopda Mauli...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Kapolri Serukan Pilkada 2024 Aman dan Damai, Jaga Persatuan Bangsa

    Ikuti Kami